Kerajaan Tarumanegara merupakan kerajaan Hindu di Jawa Barat yang didirikan pada tahun 450 M. Nama Tarumanegara berasal dari kata“taruma” yang merupakan nama sebuah sungai yang membelah Jawa Barat yaitu sungai Citarum dan “negara” yang berarti kerajaan atau negara.
Ditemukannya komplek percandian yang luas yaitu percandian batujaya dan percandian cibuaya pada muara citarum diduga merupakan peradaban peninggalan kerajaan Tarumanegara. Kerajaan Tarumanegara dipimpin oleh seorang raja yang bernama Pernawarman.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar